Gunung sebagai Penyimpan Air Raksasa dan Penjamin Kehidupan Daratan : 16 Gunung Tertinggi di Jawa
klik gambar untuk memperbesar
Argopuro (3088 m), gunung tertinggi ke-10 di Jawa, dilihat dari selatan (Jember)
Gambar foto satelit Gunung di Jawa, dimulai dari gunung yang terletak di sebelah barat ke timur Pulau Jawa.
klik gambar untuk memperbesar
Candi Prambanan, salah satu contoh puncak kebudayaan masyarakat yang diinspirasi oleh letak dan bentuk gunung.
Alam pegunungan yang rusak akan membahayakan kehidupan, termasuk kehidupan manusia seperti yang akhir-akhir ini terjadi. Bencana yang terjadi menjadi bukti ketidakpedulian dan keserakahan manusia menjarah alam demi kepentingan nafsunya sendiri, tanpa peduli sesamanya apalagi lingkungan hidup.
16 gunung tertinggi di Jawa, disusun dari gunung tertinggi (m dpl) / Top 16 highest mountain in Java, arranged from highest peak (m asl)
1. Semeru 3676 >
2. Slamet 3428 > Banyumas, Purbalingga, Pemalang, Tegal, Brebes - Jateng
3. Sumbing 3371 > Magelang, Temanggung, Wonosobo - Jateng
4. Arjuno 3339 >
5. Raung 3332 > Jember, Bondowoso, Banyuwangi - Jatim
6. Lawu 3265 > Karang Anyar, Magetan – Jateng / Jatim
7. Welirang 3151 >
8. Merbabu 3142 > Magelang,
9. Sindoro 3137 > Wonosobo, Temanggung - Jateng
10. Argopuro 3088 > Jember, Bondowoso - Jatim
11. Ceremai 3078 > Kuningan, Majalengka - Jabar
12. Pangrango 3019 >
13. Gede 2958 > Sukabumi, Cianjur - Jabar
14. Merapi 2911 (sebelum erupsi tahun 2006, sekarang diperkirakan lebih tinggi lagi) > Sleman, Klaten, Boyolali, Magelang – DI Yogyakarta / Jateng
15. Butak 2868 > Blitar,
16. Cikuray 2821 > Garut - Jabar
Komentar
Posting Komentar