Kata Mutiara Pendidikan dan Karakter



1. Tidak ada musuh yang lebih berbahaya dari nasihat yang buruk.
2. Pendidikan yang berkarakter akan menciptakan banyak intelektual terpelajar, bukan intelektual kurang ajar.
3. Karakter adalah sumber segala pengetahuan.
4. Jika tindakan kita menginspirasi banyak orang, maka lakukanlah sebanyak mungkin kebaikan, dan belajarlah dengan lebih tekun karena kita adalah penerang dalam jalan impian mereka.
5. Ketika kekayaan hilang, tidak ada yang hilang. Jika kesehatan yang hilang, ada sesuatu yang hilang. Namun jika karakter yang hilang, maka segalanya akan hilang.
6. Pendidikan seseorang tak akan sempurna sampai kematian mendatanginya.
7. Jadikanlah karakter kita seperti layaknya air. Siapa pun, apa pun dan sampai kapan pun akan terus dibutuhkan.
8. Sikap dan karakter adalah hal kecil yang memberikan pendekatan yang begitu besar dalam kehidupan manusia.
9. Hasil tertinggi dari pendidikan adalah toleransi karena semakin orang paham perbedaan, maka dia akan paham makna kebersamaan.
10. Esensi dari pendidikan yang sebenarnya adalah pendewasaan diri, sehingga semakin berilmu seseorang, seharusnya semakin baik tingkah laku dan tutur katanya.
11. Pendidikan adalah seni untuk membuat manusia semakin berkarakter. Tujuan inti dari pendidikan bukanlah sekedar memberi ilmu, tapi melatih orang agar berani melakukan sesuatu.
12. Bagian terbesar dari pendidikan adalah apa yang kita dengar, kita lihat, dan kita rasakan, kita alami setiap saat, bukan hanya berasal dari pelajaran yang kita dapatkan dari kelas.


Semoga bermanfaat.

Diambil dari berbagai sumber.

Komentar

Posting Komentar

contact us on whatsapp

contact us on whatsapp

follow our social media

Postingan Populer